Rasinem, Penjual Jaling di UIN Walisongo yang Tidak Pernah Mengeluh
SEMARANG- Ketika kebanyakan orang masih terlelap dengan selimut hangatnya, tidak bagi Rasinem salah seorang penjual jajanan keliling (jaling) di lingkungan kampus UIN Walisongo Semarang.