Sidak LPG 3 Kg di Semarang: Pasokan Aman, Antrian Terkendali
ZONAPASAR.COM, SEMARANG - Tim Pembinaan dan Pengawasan LPG 3 Kg Provinsi Jawa Tengah, Senin (10/2/2025) melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah pangkalan di Kota Semarang. Pada kegiatan yang diikuti unsur Pemprov Jateng…