Kunjungan Wisatawan ke Jateng Naik 40% saat Libur Lebaran
SEMARANG - Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Provinsi Jawa Tengah mencatat kunjungan wisatawan ke Provinsi ini mengalami kenaikan cukup signifikan hingga 40% selama libur lebaran 2019.